Sunday, December 21, 2008

Nothing is ever Imposible

Sesuatu yang ngga mungkin bagi manusia...mungkin bagi Allah....

Sesuatu yang ajaib bagi manusia....mudah bagi Allah...

Sesuatu yang dianggap biasa bagi manusia adalah bukti nyata keluarbiasaan Allah

Waktu orang merencanakan sesuatu yang penting baginya, ia akan berusaha melakukan yang terbaik yang dapat dilakukannya, kalo ia ngga menganggap apa yang dilakukkannya penting ia akan bertidak seenaknya

Apa yang terjadi saat manusia berusaha melakukan yang terbaik menurutnya?

mungkin akan muncul sesuatu yang luar biasa menurut manusia itu...tapi Tuhan bilang ngga ada gunanya

mungkin akan muncul sesuatu yang bisa membantu orang banyak.. tapi Tuhan bilang ga ada gunanya

Kata kunci ada pada kata "menurutnya" saat manusia berusaha melakukan yang terbaik menurutnya ia sedang berjalan tanpa arah seakan sedang ada di ladang ranjau dan tidak memiliki alat pendeteksi ranjau. Setiap langkah yang dibuatnya membahayakan nyawanya

Tetapi berbeda kalau yang manusia melakukan apa yang ia bisa lakukan sesuai kehendak dan petunuk Allah. Manusia menadi teman sekerja Allah.

Saat manusia bergerak, bekerja, bertindak, berpikir sesuai dengan kehendak Allah akan terjadi berbagai hal-hal yang Allah bilng luar biasa...

Nothing is ever impossible..

GBU

Categories: , ,

Related Posts:

  • Tidak Akan MelepaskanmuBeberapa tahun yang lalu, pada suatu hari musim panas yang terik di Florida Selatan, seorang anak kecil memutuskan untuk pergi berenang disebuah tempat renang tua dibelakang rumahnya. Karena bergegas mau terjun kedalam air di… Read More
  • Roh Kudus (ringkasan Good Morning Holy Spirit)Dapat dari forum akupercaya.com.Lumayan banget sudah diringkas dari bukunya Benny Hin. Buat pengantar sebelum baca buku kalau buat yang belum pernah baca dan buat memeudahkan mengingat konsepnya buat yang sudah pernah baca.SI… Read More
  • PengampunanKasihanilah aku, ya Allah, menurut kasih setia-Mu, hapuskanlah pelanggaranku menurut rahmat-Mu yang besar! Bersihkanlah aku seluruhnya dari kesalahanku, dan tahirkanlah aku dari dosaku! Sebab aku sendiri sadar akan pelanggara… Read More
  • Mencukupkan Diri Mengapa itu perlu? karena di balik rasa "cukup" ada rasa lain, yaitu ketergantungan. Dan ketergantungan berarti penyerahan yang mutlak, tanpa tanya dan tanpa ragu, kepada otoritas yang paling itnggi, yaitu Tuhan, Allah ya… Read More
  • Perbedaan Suka, Sayang Dan CintaSaat kau MENYUKAI seseorang, kau ingin memilikinya untuk keegoisanmusendiri.Saat kau MENYAYANGI seseorang, kau ingin sekali membuatnya bahagia danbukan untuk dirimu sendiri.Saat kau MENCINTAI seseorang, kau akan melakukan apa… Read More

0 komentar:

Copyright © 2025 Johannes Dwi Cahyo | Powered by Blogger

Design by Anders Noren | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com | BTheme.net      Up ↑